
Menghitung Bea Masuk dan Pajak dalam Rangka Impor
Bea Masuk dan Pajak dalam Rangka Impor – Perkembangan online shopping atau belanja online di Indonesia mulai populer di tahun 2006 dan seiring dengan waktu terus berkembang pesat dari tahun…
Selengkapnya »
Modus Penipuan Mengatasnamakan Bea Cukai
Ada beberapa modus penipuan yang sering mencatut nama Bea Cukai dan yang paling sering terjadi terutama bagi yang suka berbelanja dari luar negeri. Biasanya korban membeli barang tersebut bukan di…
Selengkapnya »
Pengertian Boatzoeking dan Prosedur Pelaksanaannya
Pengertian Boatzoeking adalah pemeriksaan terhadap kapal yang mengangkut barang dan/atau penumpang yang datang dari luar kawasan pabean. Kata Boatzoeking berasal dari bahasa Belanda yang berarti pemeriksaan kapal. Dalam istilah internasional,…
Selengkapnya »
Alasan Desain Pita Cukai Harus Diganti Setiap Tahun
Pita Cukai adalah dokumen keamanan yang dikeluarkan oleh Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) sebagai tanda pelunasan cukai dalam bentuk kertas yang memiliki sifat/unsur keamanan dengan spesifikasi dan desain tertentu. Pita…
Selengkapnya »
Rebranding Kawasan Berikat di Indonesia
Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) menerbitkan aturan baru tentang Kawasan Berikat (KB) yang ditujukan untuk meningkatkan investasi dan mendorong pertumbuhan ekspor. DJBC bermaksud untuk melakukan rebranding terhadap Kawasan Berikat….
Selengkapnya »
Pengertian Cukai dan Barang Kena Cukai
Cukai merupakan salah satu jenis pajak tidak langsung sehingga yang membayar adalah konsumen atau pengguna akhir barang kena cukai. Cukai yang saat ini hanya dikenakan pada 3 (tiga) jenis barang…
Selengkapnya »
Saatnya Beralih Ke Customs Declaration Online
Declaration Online (CD) atau Deklarasi Pabean adalah formulir yang mencantumkan rincian barang yang diberikan kepada penumpang pesawat dari luar negeri. Lembar Customs Declaration ini menggambarkan barang bawaan yang dibawa oleh…
Selengkapnya »
Peraturan Menteri Keuangan Tentang Pelunasan Cukai
Peraturan Menteri Keuangan Nomor 68/PMK.04.2018 tentang Pelunasan Cukai ditetapkan dalam rangka memberikan kepastian hukum, mengakomodir perkembangan teknologi dan selera konsumen BKC. Peraturan ini juga untuk meningkatkan pelayanan di bidang cukai…
Selengkapnya »
Pusat Logistik Berikat (PLB)
Pengertian Pusat Logistik Berikat (PLB) secara umum adalah tempat penimbunan barang asal luar daerah Pabean dan/atau barang yang berasal dari tempat lain dalam daerah Pabean dalam jangka waktu tertentu, serta…
Selengkapnya »
Peraturan Menteri Keuangan Tentang Toko Bebas Bea
Telah terbit Peraturan Pemerintah Nomor 85 Tahun 2015 tentang Perubahan atas Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 2009 tentang Tempat Penimbunan Berikat, yang mengatur Toko Bebas Bea yang berlokasi di terminal…
Selengkapnya »
Peraturan Pembawaan Uang Tunai Dan Atau Instrumen Pembayaran Lain
Peraturan Menteri Keuangan Nomor 157/PMK.04/2017 Tentang Tata Cara Pemberitahuan Dan Pengawasan, Indikator Yang Mencurigakan, Pembawaan Uang Tunai Dan / Atau Instrumen Pembayaran Lain, Serta Pengenaan Sanksi Administratif Dan Penyetoran Ke…
Selengkapnya »
Peraturan Percepatan Perizinan Kepabeanan dan Cukai
Peraturan Menteri Keuangan Nomor 29/PMK.04/2018 Tentang Percepatan Perizinan Kepabeanan dan Cukai Dalam Rangka Kemudahan Berusaha ini ditetapkan guna mendukung pelaksanaan Peraturan Presiden Nomor 91 Tahun 2017 tentang Percepatan Pelaksanaan Berusaha. Adapun…
Selengkapnya »
Program Perizinan Online Kepabeanan
Perkembangan perekonomian dunia yang kian hari kian pesat, tentunya membutuhkan strategi dan kebijakan yang jitu agar perekonomian dalam negeri dapat terus tumbuh mengikuti tren yang ada saat ini. Kemudahan, kecepatan,…
Selengkapnya »