Aspek-aspek Pengembangan Agroindustri

Agroindustri merupakan industri pengolahan hasil pertanian untuk menghasilkan suatu barang yang berguna melalui suatu proses pengolahan. Dalam hal ini berarti melakukan proses produksi dengan menggunakan berbagai input produksi antara lain: modal/investasi, tenaga kerja, bahan baku, teknologi dan faktor pendukung lainnya. Pengembangan agroindustri ke wilayah pedesaan dalam pembangunan pertanian diharapkan mampu…

Selengkapnya »

Strategi Pengamanan Perusahaan Dengan Program CSR

Dalam menjalankan aktivitas bisnis, terkadang sebuah perusahaan mendapatkan ancaman atau gangguan yang bersifat eksternal terkait dengan suatu permasalahan yang terjadi di luar area tempat usahanya. Permasalahan yang terjadi pada umumnya berhubungan dengan aspek sosial kemasyarakatan yang muncul sebagai dampak dari aktivitas bisnis suatu perusahaan. Aspek sosial kemasyarakatan tersebut biasanya berupa…

Selengkapnya »

Mengenal Lebih Dekat Pelaksanaan Docking Repair Kapal

Setiap kapal laut berbendera Indonesia yang beroperasi wajib didaftarkan pada Badan Klasifikasi Indonesia (BKI) sebagai wakil dari pemerintah Indonesia bertanggungjawab melakukan survei kelaiklautan kapal. Hasil survei berisi rekomendasi perbaikan mengenai hull, machinery, load line dan peralatan lainnya. Mengacu hasil survei tersebut, ditentukanlah beberapa item pekerjaan docking repair kapal sebagai upaya…

Selengkapnya »

Cara Pembayaran Pada Bisnis Gadai di Indonesia

Seperti yang kita ketahui, saat ini bisnis gadai bukan saja diselenggarakan oleh pemerintah, namun sudah banyak perusahaan lembaga keuangan bukan bank yang menyelenggarakan kegiatan peminjaman dana tunai dengan jaminan atau lebih dikenal dengan gadai. Sudah barang tentu, hal ini juga berkaitan dengan cara pembayaran pada bisnis gadai yang bisa berbeda….

Selengkapnya »

Pengertian Agroindustri dan Ruang Lingkupnya

Pengertian agroindustri adalah perusahaan industri yang memproses hasil pertanian dari bahan nabati (yang berasal dari tanaman) atau hewani (yang dihasilkan oleh hewan) menjadi produk dalam rangka meningkatkan nilai tambahnya. Proses yang digunakan mencakup pengubahan dan pengawetan melalui perlakuan fisik atau kimiawi, penyimpanan, pengemasan dan distribusi. Agroindustri adalah industri yang mengolah…

Selengkapnya »

Peran Uang Dalam Perekonomian

Pada dasarnya, antara uang dan perekonomian memiliki sesuatu peran yang saling bersinergi secara alamiah. Semua kegiatan ekonomi seperti produksi, investasi dan konsumsi membutuhkan benda yang disebut dengan uang. Jika kaji lebih dalam lagi seperti kegiatan produksi yang meliputi input faktor produksi pun membutuhkan uang mulai dari pembelian barang mentah, sewa,…

Selengkapnya »

Warna Cat Kantor Bisa Mempengaruhi Konsentrasi Karyawan

Benarkah Warna Cat Kantor Bisa Mempengaruhi Konsentrasi Karyawan? Cobalah masuk ke sebuah kantor yang memiliki warna cat putih polos pada sekeliling ruangan tanpa ada variasi warna apapun. Barangkali terbesit di pikiran seperti berada di sebuah rumah sakit. Ada sebuah studi yang mengungkapkan bahwa dalam sebuah ruangan di rumah sakit yang berwarna…

Selengkapnya »

Pinjaman Dana Dengan Jaminan BPKB Truk

Truk merupakan salah satu jenis kendaraan bermotor yang berukuran besar yang memiliki fungsi untuk mengangkut barang, sedangkan yang berukuran kecil, di Indonesia umumnya disebut pick-up. Jenis truk bermacam-macam yang ditentukan oleh jumlah sumbu yang dimiliki seperti truk tronton, truk trailer, truk gandeng dan lain sebagainya. Truk merupakan sarana angkut yang…

Selengkapnya »

Pengertian Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)

Pengertian Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) adalah pendekatan strategik dan koheren untuk mengelola aset paling berharga milik organisasi yaitu orang-orang yang bekerja di dalam organisasi, baik secara individu ataupun kolektif, dalam rangka memberikan sumbangan untuk mencapai sasaran organisasi. Manajemen sumber daya manusia merupakan salah satu bidang dari manajemen umum sebagai…

Selengkapnya »

Pemindai Kontainer Gamma Ray Container Scanner

Gamma Ray Container Scanner adalah alat pemindai khusus untuk kontainer atau peti kemas yang bekerja dengan menggunakan rekayasa radiasi sinar gamma atau lebih dikenal dengan VACIS (Vehicle and Cargo Inspections System). Dengan alat ini, isi kontainer dapat diketahui tanpa harus membuka kontainer dan memeriksa secara manual untuk memastikan apakah terdapat barang-barang yang…

Selengkapnya »

Pengertian Perusahaan dan Jenis Perusahaan

Pengertian Perusahaan adalah organisasi yang didirikan oleh seseorang atau beberapa orang atau badan lain yang melakukan kegiatan memproduksi dan mendistribusi berupa barang dan jasa dengan menggabungkan faktor manusia, alam dan modal untuk memenuhi kebutuhan ekonomis manusia. Kegiatan produksi dan distribusi umumnya dilakukan untuk memperoleh laba, namun ada juga yang tujuannya…

Selengkapnya »

Konferensi Kelautan Dunia (WOC)

Konferensi Kelautan Dunia atau World Ocean Conference (WOC) merupakan pertemuan tingkat tinggi kepala pemerintahan yang memiliki wilayah laut dan pantai atau menjadi bagian dari komunitas kelautan dunia, yang diadakan untuk membahas masalah-masalah kompleks yang berkaitan dengan dunia kelautan internasional, antara lain terjadi penangkapan ikan yang berlebihan, pencemaran laut dan global…

Selengkapnya »